Jumat, 22 Mei 2009

Memanfaatkan Internet

Pada saat ini, berinteraksi dengan internet sudah menjadi kegiatan yang rutin atau seringkali dilakukan oleh banyak orang. Ada yang mencari data, download program dan ada juga yang berkorespondensi atau chatting.
Melalui blog ini, saya mau memperkenalkan manfaat lainnya yang dapat anda peroleh dari internet, yaitu bisnis gratis dalam rangka optimalisasi penghasilan anda melalui bisnis online.
Syarat yang harus dipenuhi untuk memanfaatkan internet sebagai bisnis online ataupun bisnis gratis tidaklah terlalu rumit, hanya membutuhkan perangkat komputer PC/Laptop pribadi dan Modem pribadi. Hal ini menjadi syarat karena akan dicatat nomor IP dari modem ataupun IP dari mesin Komputer PC/Laptop yang anda gunakan.
Anda tidak perlu membayar untuk mengikuti semua program yang akan saya tawarkan, dengan kata lain gratis, jadi apa salahnya anda mencobanya. Sekali mengkayuh 2-3 pulau terlampaui, sekali berinternet 2-3 penghasilan tambahan diperoleh.
Sekarang timbul pertanyaan, bagaimana saya dibayar nantinya? Hal ini bukanlah sesuatu yang susah atau rumit, anda harus mempunyai rekening di Paypal untuk dipakai sebagai media transfer pembayaran. Dari Paypal dapat di transfer ke rekening bank lokal anda. Bila anda belum memiliki rekening Paypal, maka harus buat terlebih dahulu SILAHKAN DISINI .
Ada beberapa program binis online ataupun bisnis gratis yang dapat anda ikuti untuk mengoptimalisaikan penghasilan tambahan anda melalui internet.

7 komentar:

Anonim mengatakan...

bagus bro.

hadi mengatakan...

bener sob tp hrs punya credit card ya, tp aku baru-2 ini memanfaatkan internet nich...ditunggu info selanjutnya..salam

Rizkyzone mengatakan...

wah sob, sebenernya aq dah banyak ikutan BISnis PTC cm aq g iklankan he.. he.. payapal juga punya

Metode Baru Bisnis Internet mengatakan...

infonya sangat menarik mas...semoga kita bisa sharing ilmu terus tentang bisnis internet...

aneka resep mengatakan...

wah mantab info nya

Usaha Bisnis Online mengatakan...

wah nice info nih terus maju bisnis online, mampir juga ke sini Usaha Bisnis Online

tas laptop mengatakan...

nice sharing bro, dulu juga saya ikutan program ptc dan ptr tapi sekarang sudah beralih, ke jualan konvesionan, sukses terus bisnisnya bro

Posting Komentar

INFORMASI USAHA ONLINE © 2008. Design by :Yanku Templates Sponsored by: Tutorial87 Commentcute